JNE Gandeng Oracle Untuk Buat Sistem Pengiriman Pintar
JNE Express

JNE Gandeng Oracle Untuk Buat Sistem Pengiriman Pintar

PT TIKI Jalur Nugraha Ekakurir (dikenal sebagai JNE) telah menunjuk Oracle Cloud untuk membantu mengembangkan layanan sistem pengiriman pintar yang akan dihadirkan oleh JNE. Sebagai salah perusahaan pengiriman paket terbesar di Indonesia, JNE memang terus mengembangkan berbagai fasilitas baik untuk kalangan internal maupun untuk kebutuhan konsumen. Hal penting yang tak boleh …

Mengantarkan Kebahagiaan Pasca Gempa
Layanan JNE

Mengantarkan Kebahagiaan Pasca Gempa

Gempa yang disertai Tsunami yang melanda Palu dan sekitarnya membuat daerah tersebut luluh lantak dan harus bangkit pasca bencana itu. Berbagai hal sudah mulai dilakukan oleh masyarakat Palu dan sekitarnya untuk kembali beraktivitas normal. Sudah ada beberapa layanan umum yang menjalankan kembali layanannya, ini pula yang dilakukan oleh JNE yang …

JNE Hadirkan Sistem Pengiriman Pintar
Layanan JNE

JNE Hadirkan Sistem Pengiriman Pintar

Selalu membenahi berbagai layanan yang ada menjadi salah satu komitmen yang ada pada PT TIKI Jalur Nugraha Ekakurir (dikenal sebagai JNE). Baru-baru ini, JNE menggandeng Oracle Cloud untuk membantu inisiatif transformasi digitalnya. Kerjasama ini juga diharapkan mampu untuk meningkatkan layanan yang sudah ada bagi pengguna JNE. Perkembangan teknologi dan hadirnya berbagai inovasi …

Faktor Yang Membuat Pengiriman Paket Terkadang Terlambat
Paket JNE

Faktor Yang Membuat Pengiriman Paket Terkadang Terlambat

Menjadi salah satu perusahaan yang memiliki banyak kostumer, PT TIKI Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) tentu akan mengutamakan pelayanan maksimal, dimana tentu dalam hal ini adalah bisa mengirimmkan paket/barang dengan cepat waktu dan aman. Kendati mencoba memberikan dan mengupayakan berbagai hal, tak jarang ada beberapa kejadian beberapa paket terlambat datang. Layaknya ungkapan …

JNE Kalsel Berikan Diskon 20 Persen
News

JNE Kalsel Berikan Diskon 20 Persen

Memberikan kebahagiaan kecil bagi konsumen menjadi salah satu hal yang sering dilakukan oleh JNE. Kebahagiaan kecil seperti memberi potongan tarif atau diskon misalnya. Ini yang sedang dilakukan oleh JNE Kalimantan Selatan(Kalsel) yaitu memberikan diskon sebesar 20 persen untuk member JNE Loyality Card (JLC). Menurut Branch Manager JNE Kalsel, ia mengatakan bahwa …

Alasan Pelayanan JNE Sangat Dipercaya Oleh Konsumen
Layanan JNE

Alasan Layanan JNE Sangat Dipercaya Oleh Konsumen

Jika berbicara tentang jasa pengiriman paket atau ekspedisi yang ada di Indonesia, JNE sudah pasti masuk menjadi salah satu yang terbaik. Sudah berjalan cukup lama, layanan JNE selalu menghadirkan berbagai pelayanan terbaik bagi para konsumen. Mungkin akhir-akhir ini persaingan jasa ekspedisi semakin meningkat – hal ini tentu saja berkaitan dengan …

Perkembangan Jasa Ekspedisi Akan Terus Tumbuh
News

Perkembangan Jasa Ekspedisi Akan Terus Tumbuh

Layanan pengiriman barang atau jasa ekspedisi terus mengalami pertumbuhan positif khususnya saat jual beli online seperti saat ini terus berkembang. Perkembangan ini mendorong persaingan antar jasa ekspedisi pun semakin ketat dan perang strategi demi menawarkan layanan terbaik terus terjadi. Teknologi yang hadir memang membuat banyak hal semakin mudah. Perkembangan teknologi …

JNE Bantu Kirimkan Bantuan ke Lombok
News

JNE Bantu Kirimkan Bantuan ke Lombok

Gempa bumi yang baru saja melanda Lombok, Nusa Tenggara Barat memang menjadi salah satu perhatian bagi masyrakat Indonesia bahkan dunia akhir-akhir ini. Sejauh ini, bencana tersebut telah menelan lebih dari 500 korban jiwa dan ribuan korban lain yang masih dalam pengungsian. Kekuatan gempa Lombok yang mencapai 7 Skala Richter(SR) membuat …

JNE Bagikan Tips Packaging Aman Untuk UMKM
Mitra

JNE Bagikan Tips Packaging Aman Untuk UMKM

Pelaku industri UMKM(Usaha Mikro, Kecil dan Menengah) di Indonesia telah berkembang dengan sangat pesat. Tidak seperti beberapa tahun lalu, kini pelaku industri UMKM telah banyak memanfaatkan internet untuk memasarkan berbagai produk unggulannya baik di Indonesia maupun di luar negeri. Soal produk para pelaku industri UMKM lokal, tidak bisa dipandang sebelah …

JNE Bangun Mega Hub Untuk Tampung 30 Juta Paket Perbulan
News

JNE Bangun Mega Hub Untuk Tampung 30 Juta Paket Perbulan

Langkah besar diambil oleh PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) melakukan ekspansi besar dengan menyiapkan dana 500 milliar rupiah untuk membangun mega hub. Ada pembangunan ini dimaksudkan untuk mengoptimalkan layanan JNE sehingga dapat menampung sekitar 30 juta paket perbulannya. Dengan fasilitas yang ingin dibangun oleh JNE tersebut, diharapkan paket dapat disortir …